Suku Asmat sangat terkenal di Manca Negara karena seni patungnya, sangat
Unik, Artistik dan mempesona, dan dapat dikatakan bahwa
patung tersebut merupakan hasil karya budaya dunia.
Kayu besi, kayu merbau, kayu pit juga kayu
perahu dipakai sebagai bahan dasar pengukiran. Tiga warna dasar yang digunakan
dalam pewarnaan patung ialah putih, merah, dan hitam, yang semuanya didapat
dari bahan alami. "Kayu biasanya diukir dalam keadaan basah. Pengukir
semua pria
Tidak ada komentar:
Posting Komentar